Contoh Resensi Buku Ilmiah by Chemist Rahmah May 7, 2012 Buku Principles and Applications of Photochemistry ini bertujuan untuk memberikan pemaparan materi dan hal-hal yang berkaitan dengan prinsip dan aplikasi dari fotokimia.